AD HOC
"gak cuma satu jalan ke roma" yap pepatah ini bener banget. gak ada koneksi internet atau gak ada kebel LAN atau hmmmm mau koneksi dengan banyak PC tapi gak ada switch jangan bingung dulu. karna di post ini aku mau share gimana menghubungkan 2 atau lebih komputer dengan AD HOC

hal pertama ya kamu harus siapin 2 komputer dulu aja, komputer A  sebagai server dan komputer B sebagai client. Hal kedua yaitu periksa apakah komputer kamu memiliki wireless adapter.

Bagi kamu yang belum tau gimana menchek ada atau tidak wireless adapter, ikuti langkah berikut:
  1. control panel - System and Security - System - device manager
  2. setelah itu mucul kotak device manager
  3. pada bagian networks adapter lihat apakah device sudah ada wireless adapternya  
langkah selajutnya buat AD HOC pada komputer a. langkah nya berikut:
  1. tekn tombol windows star, pada kolom search programs and files ketikan adhoc
  2. jendela Setup Ad Hoc Network akan terbuka, klik next
  3.  isikan nama SSID pada kolom network name
  4. pada mode security terdapat 3 pilihan yaitu WEP yaitu menggunakan password, WPA2-Personal yaitu menggunakan password untuk masuk ke adhoc, dan Open yaitu tanpa menggunakan password
  5. kita pilih saja WPA2-Personal
  6. masukan security key
  7. ceklis bos save this network
  8. tunggu proses hingga selesai
  9.  setelah berhasil muncul jendela The catatanteknisi network is ready to use, klik close
  10. cek koneksi dengan melihat di ikon taskbar wireless
setelah itu silahkan konesikan komputer b dengan adhoc di komputer a

sekian post kali ini.. wassalam :)

Reviews:

Posting Komentar

Pembaca yang baik adalah pembaca yang merespon bacaannya...... anda bisa merespon dengan komentar anda... :D

Share to Learn © 2014 - Designed by Templateism.com, Plugins By MyBloggerLab.com

Contact us

Diberdayakan oleh Blogger.